Assalamualaikum Wr. Wb.
Ini adalah
postingan saya di awal tahun 2014, dimana saya berharap bisa meluangkan waktu
untuk menulis kembali, diberi keselamatan, dan tetap sehat wal afiat.
Pada postingan
kali ini sebenarnya lebih ke curhat sambil memberi trik, yaitu “TRIK INTERNET GRATIS FLEXI 1 BULAN.” Sebenarnya
trik ini bertebaran di Google seperti butiran debu dan saya amat berterima
kasih untuk yang menemukan trik ini, karena menghemat cost saya sebagai anak kuliahan.
Bahan-bahan
yang perlu disediakan untuk melakukan trik ini adalah:
- Niat yang kuat.
- Kartu perdana FLEXI.
- Pulsa minimal diatas Rp.200,- dan dibawah Rp.5.000,- (untuk menghindari pemalakan).
- Komputer/Laptop memerlukan modem (modulator demodulator) CDMA, sedangkan pengguna hape tidak memerlukan modem tetapi hape yang support internet dan berada pada jaringan CDMA.
- Masa aktif minimal 1 bulan (30 hari).
- Kopi/susu/teh hangat (optional) karena internet anda menjadi lemot.
- Mental yang kuat.
Pertama-tama cek terlebih dahulu
masa aktif dan pulsa jangan sampai 0 perak karena trik ini tidak akan berhasil.
Tahap selanjutnya dengan mengetik
sms “PROMO2 BULANAN” lalu kirim ke 2255. Ingat kirim ke 2255, jangan kirim ke
nomor pacar kalian apalagi selingkuhan bapak kalian. Karena cara tersebut tidak
akan berhasil.
Selanjutnya, anda akan mendapat balasan sms seperti ini.
SELAMAT ANDA TELAH BERHASIL.
Untuk username dan password yang
didapat dari sms hanya bersifat optional.
Karena saya memakai default bawaan
yaitu Username: telkomnet@flexi dan
Password: telkom
Speed internet
Catatan:
Jika anda melakukan trik ini, internet anda akan menjadi lemot (namanya
gratisan), dimana speed-nya menjadi
153kbps:8bit= 19,125 KBps walaupun anda berada di jaringan EVDO (lihat gambar diatas). Akan tetapi speed seperti itu sudah cukup jika hanya
untuk mengecek email, facebook-an, mencari artikel di
Google, dan download lagu atau file kisaran 3MB.
Sekian trik
yang dapat saya berikan, dan saya tidak bertanggung jawab atas lemotnya
internet anda.
Akhir kata……
Wassalamualaikum Wr. Wb.
yah speedny parah bgt gan
ReplyDeleteyaahh lola bangeet
ReplyDeletenamanya juga gratisan gan wkwkwk
Deletesudah di coba gagal dulu dua bulan yang lalu bisa tapi sekarang gak bisa
ReplyDeleteudah coba dulu... tapi ya gitu dah..
ReplyDeletemending blog walking aja gan.. kunbal ya :D
http://www.matinjoy.blogspot.com
tuk sekarang pakai promo2 dah gak bisa , dah diblokir gan
ReplyDeletePunya saya masih bisa, cuma ya gitu speednya
Deletewes coit cakkk.....
ReplyDeletePunya ane kok gak bisa om
ReplyDeletemoga sukses triknya
ReplyDeleteudah gk bisa gan T_T,tapi dulu emang bisa 3-4bulan yg lalu
ReplyDeleteiya udah ga bisa
ReplyDeleteUdah g bisa gan search & share lgi tricknya ya gan kalo dpet....
ReplyDeleteudh d blok munkin dah ktahuan pk rt x
ReplyDeleteaku masih bisa, pulsaku Rp.0,- , sudah 4 bulan gratis
ReplyDeleteGan itu Sih caranya mulai Dri Thn 2008 ane udh Tau Ane Yg buAT BLOG nya gan
ReplyDeletemantep, kunbal : http://www.putrainfo.co.vu
ReplyDeletepunya saya speed download nya cuma sekitar 15 kbps gan
ReplyDeleteklo di sana kira kira brapa yaa klo boleh tau
gan itu agan pake modm ivio ya?
ReplyDeletekok bisa dpt sinyal evdo?agan unlock y?
trima kasih gan atas triknya
ReplyDeleteoyh menurut gw sih speednya gk turun tuh
malah agak tmbah cpt di IDM dpt transfer rate 51,50kbps
biasanya 40,22kbps
Trust me. still works
ReplyDeletengapain pake cara diatas..langsung tancep juga bisa...APN : AHA password : aha dah langsung tancep di jamin work 100000000%
ReplyDelete